Sabtu, 11 Juli 2015

Pagar Alam Kota wisata



         Pagar Alam, dari namanya saja sudah jelas kalau Kota Pagar Alam adalah sebuah kota yang di pagari oleh Keindahan Alam, tempat wisata yang indah, alami, menyejukan, dan tidak bisa di temui di kota-kota yg sudah penat dengan segala pembangunan yang ada, kota yang berjarak cukup jauh dari kota palembang ini, yang berjarak  298 km dari kota Palembang namun sekarang Untuk akses ke Kota Pagar Alam sudah bisa menggunakan Pesawat terbang, sehingga tidak perlu Waktu berjam-jam lagi bagi para wisatawan-wisatawan yang hendak menikmati keindahan Kota Pagar Alam, Saat ini Rute Penerbangan Ke Kota Pagar Alam (Bandara Atung Bungsu) Yaitu: Jakarta-Pagar Alam PP, Palembang-Pagar Alam PP, dan Bengkulu-Pagaralam PP. Jakarta-Pagar Alam menggunakan Pesawat terbang Avia Star dengan Muatan 92 org, dan untuk Pagar Alam Palembang, Pagar Alam-Bengkulu mengunakan Susi Air.
           Jadi sudah sangat mudah untuk dapat menikmati karunia Tuhan yang ada di kota Pagar Alam,
so,,,, ayo berwisata ke kota Pagar Alam :-)

Kamis, 09 Juli 2015

FPK Wisata

FPK Wisata Kota Pagar Alam adalah salah satu agensi wisata yang siap melayani bagi para wisatawan-wisatawan baik lokal maupun asing yang ingin menikmati keindahan alam kota Pagar Alam, Kota Seribu Air Terjun.
CP : 085267452840/082186804349